PENGARUH PENANAMAN MODAL DALAM NEGERI DAN PENANAMAN MODAL ASING TERHADAP PENYERAPAN TENAGA KERJA SEKTORAL DI PROVINSI SULAWESI TENGGARA
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis: (1).Pengaruh investasi Penanaman Modal Dalam Negeri) terhadap penyerapan tenaga kerja sektoral di Provinsi Sulawesi Tenggara. (2) Pengaruh investasi Penanaman Modal Asing terhadap penyerapan tenaga kerja sektoral di Provinsi Sulawesi Tenggara. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif. Pengumpulan data menggunakan teknik studi dokumen. Teknik analisis data yang digunakan analisis deskriptif statistik, dan analisis regresi berganda data panel. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa: (1) Penanaman Modal Dalam Negeri (PMDN) berpengaruh signifikan dan positif terhadap penyerapan tenaga kerja sektoral di Provinsi Sulawesi Tenggara. Artinya peningkatan investasi dalam negeri dapat meningkatkan penyerapan tenaga kerja sektoral di Provinsi Sulawesi Tenggara. (2) Penanaman Modal Asing (PMA) berpengaruh signifikan dan positif terhadap penyerapan tenaga kerja sektoral di Provinsi Sulawesi Tenggara. Artinya peningkatan investasi dari luar negeri dapat meningkatkan penyerapan tenaga kerja sektoral di Provinsi Sulawesi Tenggara namun peningkatannya relatif kecil.
Kata Kunci: Penanaman Modal Dalam Negeri, Penanaman Modal Asing, Penyerapan Tenaga Kerja Sektoral
Full Text:
PDFReferences
Abdul Haris, 2017. Pengaruh Investasi Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja di Jawa Tengah Tahun 2009-2013. Jurnal Ilmiah Ekonomi Islam Vol. 03 No. 02. STIE-AAS Surakarta
Andreas Rizkiadi, 2016. Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Penyerapan Tenaga Kerja Di Satuan Wilayah Pembangunan Gerbang Kertosusila Provinsi Jawa Timur Tahun 2009-2014. Universitas Brawijaya Malang
Anton Dajan. 2006. Pengantar Metode Penelitian Statistik, LP3ES., Jakarta
Arsyad, 2019. Ekonomi Pembangunan. Edisi Keempat. STIE YKPN.,Yogyakarta.
Azaini, 2014. Analisis Pengaruh Pertumbuhan Ekonomi, Upah Minimum dan Investasi Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja di Kota Malang (Studi Kasus Pada Tahun 1998 – 2012), Jurnal ilmiah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Brawijaya, Malang
Badan Pusat Statistik Sulawesi Tenggara, Tahun 2021
Barthos, Basir, 2019. Manajemen Sumber Daya Manusia, Bumi Aksara, Jakarta
Basuki, 2016. Perekonomian Indonesia: Tinjauan Historis, Teoritis dan Empiris, Graha Ilmu, Yogyakarta
Boediono, 2017. Teori Moneter. BPFE UGM. Yogyakarta
Dini Amalia, 2020. The Effect Of Business Unit, Production, Private Investment, And Minimum Wage On The Labor Absorption In The Large And Medium Industry 6 Provinces In Java Island. Economic and Business Faculty of Diponegoro University
Disnakertrans, 2016. Pointers Kondisi Ketenagakerjaan TKI Luar Negeri. PPLP. Jakarta.
Dornbusch, Fischer, 2016. Makroekonomi. Jakarta. PT. Media Global Edukasi
Dumairy, 2016. Perekonomian Indonesia. Erlangga, Jakarta.
Dwi Agustina Putri, 2017. Analisis Pengaruh Pma, Pmdn Dan Upah Minimum Provinsi (UMP) Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja Di Provinsi Sumatera Utara. Universitas Sumatera Utara Medan
Dyah Poespita 2020. The Effect Of Sectoral Economic Tranformation On Employment Absorption And Poverty Level In The West Nusa Tenggara Province. International Journal Of Scientific and Technology Research Volume 9, Issue 01.
Effendi, Ridwan 2014. Analisis Penyerapan Tenaga Kerja pada Sembilan Sektor Ekonomi di Sumatera Selatan. Akuntabilitas, 8 (1), 25-52.
Handayani Fitri, 2015. Peran Investasi Industri Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja Sektor Industri di Indonesia. At-Taradhi: Jurnal Studi Ekonomi, 5(2).
Handoko, 2016. Manajemen Personalia dan Sumberdaya Manusia. BPFE, UGM., Yogyakarta.
Ichsan, Ahmad, 2017, Tata Administrasi Karyawan. Djambatan, Jakarta.
Irma Mar’atus, 2017. Analisis Investasi Sektor Industri Manufaktur, Pengaruhnya Terhadap Pertumbuhan Ekonomi dan Penyerapan Tenaga Kerja di Indonesia. Jurnal Paradigma Ekonomika, 12(1), 11-24.
Izhartati, 2017. Pengaruh Investasi dan Upah Minimum Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja di Kota Bandar Lampung dalam Perspektif Ekonomi Islam. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam Universitas Islam Negeri Raden Intan, Lampung.
Kartasasmita Ginanjar. 2016. Pembangunan untuk Rakyat Memadukan Pertumbuhan dan Pemerataan. PT. Pustaka Cidesindo, Jakarta
Kawengian, 2018. Analisis Pengaruh Investasi dan Tenaga Kerja dalam Sektor Pertanian dan Sektor Industri Guna Menentukan Strategi Pembangunan Irian Jaya. Institut Pertanian Bogor (IPB). Bogor.
Kuncoro, Mudrajad, 2017. Ekonomi Pembangunan, Erlangga, Jakarta.
Kusriyanto, Bambang, 2016, Meningkatkan Produktivitas Kerja Karyawan. PT. Pustaka Binaman Pressindo, Jakarta.
Lina Liana, 2020. Pengaruh Investasi Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja di Kabupaten Sumbawa. Prosiding Seminar Nasional IPPeMas 2020
Lukman Hakim, 2012. Prinsip-Prinsip Ekonomi Islam, Erlangga Jakarta.
Michael Todaro, 2016. Pembangunan Ekonomi di Dunia Ketiga. Erlangga, Jakarta.
Mulyadi, 2018. Ekonomi Sumberdaya Manusia. Rajawali Press, Jakarta.
Ostinasia Tindaon, 2011. Analisis Penyerapan Tenaga Kerja Sektoral di Jawa Tengah (Pendekatan Demometrik). Universitas Diponegoro.
Panglaykim, J. 2016. Perusahaan Multinasional dalam Bisnis Internasional. Centre For Strategic and International Studies, Jakarta.
Payaman Simanjuntak, 2015. Pengantar Ekonomi Sumber Daya Manusia. Fakultas Ekonomi UI, Jakarta.
Prasojo, Priyo. 2019. Analisa Pengaruh Investasi PMA dan PMDN, Kesempatan Kerja serta Pengeluaran Pemerintah Terhadap PDRB di Jawa Tengah Periode Tahun 1980-2006. Skripsi.
Rahardja dan Mandala Manurung, 2017. Teori Ekonomi Makro. FE-UI., Jakarta.
Ranti Darwin, 2016. Analisis Investasi Terhadap Pembangunan Ekonomi Wilayah Kabupaten Meranti (Pendekatan Forecasting Analysis). Faculty of Economics and Business, Universitas Muhammadiyah Riau
Rosyidi Suherman, 2016. Pengantar Teori Ekonomi: Pendekatan Kepada Teori Ekonomi Mikro dan Makro. PT. Raja Grafindo Persada, Jakarta.
Rudi Sofia, 2014. Pengaruh Investasi Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja di Kabupaten Pelalawan. Jom Fekon. No.1., Riau University, Pekanbaru, Indonesia.
Samuelson, 2014. Ilmu Makro Ekonomi, Bahasa Indonesia. PT. Media Global Edukasi, Jakarta.
Sianturi, 2017. Investasi di Indonesia dan Penerapannya. Storia Grafika, Jakarta
Silalahi, Bernet, 2016, Perencanaan Pembinaan Tenaga Kerja Perusahaan, PPM. Jakarta.
Simanjuntak, 2016, Pengantar Ekonomi Sumberdaya Manusia, Erlangga, Jakarta.
Sirojuzilam, 2018. Disparitas Ekonomi Dan Perencanaan Regional,Ketimpangan Ekonomi Wilayah Barat dan Wilayah Timur Provinsi Sumatera Utara. Pustaka Bangsa Press.
Sonny Sumarsono, 2019. Teori dan Kebijakan Publik Ekonomi Sumber Daya Manusia, Graha Ilmu, Yogyakarta
Suandi, 2020. Analisis Investasi dan Kontribusi Sektor Pertanian Terhadap Perekonomian Kabupaten Merangin Provinsi Jambi dengan Menggunakan Pendekatan Icor. JSEP (Journal of Social and Agricultural Economics), 13(2), 112-124.
Sufhia Tarigan, 2018. Pengaruh Investasi, PDRB dan Upah Minimum Provinsi Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja Pada Sektor Industri di Sumatera Utara. Universitas Sumatera Utara
Sukirno, Sadono, 2018. Makroekonomi Modern : Perkembangan Pemikiran Dari Klasik Hingga Keynesian Baru. Raja Grafindo Pustaka, Jakarta.
Suryana, 2016. Ekonomi Pembangunan: Problematika dan Pendekatan, Salemba Empat, Jakarta.
Wahyu. 2019. Manajemen Operasi Jasa. Graha Ilmu, Yogyakarta.
Wasilaputri, 2016. Pengaruh Upah Minimum Provinsi, PDRB dan Investasi Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja di Pulau Jawa Tahun 2010-2014. eprints.umm.ac.id.
DOI: http://dx.doi.org/10.33772/jpep.v7i2.22541
Refbacks
- There are currently no refbacks.